Bahasa lain Sekolah Dasar 1. Apa yang kamu ketahui tentang empati?
2. Mengapa kita harus memiliki sikap empati?
3. Mengapa kita harus menghormati orang tua?
4. Bagaimana caranya menghormati orang tua kita yang masih hidup?
5. Bagaimana caranya menghormati orang tua kita yang sudah meninggal 6. Siapakah guru itu? Dan mengapa kita harus menghormatinya? Buatlah contoh perilaku empati dalam kehidupan sehari-hari!​

1. Apa yang kamu ketahui tentang empati?
2. Mengapa kita harus memiliki sikap empati?
3. Mengapa kita harus menghormati orang tua?
4. Bagaimana caranya menghormati orang tua kita yang masih hidup?
5. Bagaimana caranya menghormati orang tua kita yang sudah meninggal 6. Siapakah guru itu? Dan mengapa kita harus menghormatinya? Buatlah contoh perilaku empati dalam kehidupan sehari-hari!​

Jawaban:

1). Empati adalah keadaan mental yang membuat orang merasa dirinya dalam keadaan, perasaan atau pikiran yang sama dengan orang lain.

2). Karena manusia adalah makhluk sosial, yang tidak bisa hidup tanpa bantuan orang lain.

3). Karena orang tua merupakan orang yang paling berjasa dalam kehidupan manusia, seorang anak tidak akan mampu membalas semua jasa yang sudah dilakukan dan diberikan orang tua.

4). ~ Menghormati dan memuliakan keduanya dengan penuh kasih sayang.

~ Membahagiakan dengan hal-hal yang baik

~ Membantu keduanya baik secara fisik maupun material.

~ Menuruti keinginan orang tua asalkan tidak melanggar syariat.

5). Menyelenggarakan jenazah dengan sebaik-baiknya.

Melunasi utang-utangnya.

Melaksanakan wasiatnya.

Mendoakan keduanya agar diampuni dosa-dosanya.

Menyambung tali silaturahmi kepada saudara atau sahabat orang tua.

6). ~ Guru adalah orang yang mengajarkan ilmu kepada kita.

Karena guru juga sangat berjasa dalam kehidupan kita yang mengajarkan dan mendidik kita tentang berbagai hal terutama ilmu pengetahuan. oleh karena itu kita juga wajib berbakti dan taat kepada guru.

Contoh perilaku empati dalam kehidupan

sehari hari :

- Menjenguk teman sakit

- Menolong orang lain yang mengalami kesulitan

- Membantu menjelaskan pelajaran yang sulit pada teman

Penjelasan:

Maaf kalo salah

Semoga bermanfaat

[answer.2.content]